Inovasi Pengadilan
--- Website e-Pandu ---
Website untuk membantu percepatan layanan khususnya pada Perpanjangan Penahanan, Izin Sita, Izin Geledah, Izin Besuk Tahanan, dan Petikan Putusan secara online
Buku Panduan e-Pandu
---------------------------------------------------------------------------------------------------------
--- Website JoKren (Pojok Kelompok Rentan) ---
Website yang dibuat khusus bagi Kelompok Rentan (Wanita, Anak, Penyandang Disabilitas) untuk memudahkan dalam mendapatkan layanan ataupun informasi di Pengadilan Negeri Pasarwajo
---------------------------------------------------------------------------------------------------------
--- D'Satria (Digitalisasi Pendaftaran Akun E-Court Non Advokat Bagi Kelompok Rentan) ---
Sarana yang dibuat khusus bagi Kelompok Rentan (Wanita, Anak, Penyandang Disabilitas) untuk memudahkan dalam pembuatan akun E-Court tanpa harus datang di Pengadilan Negeri Pasarwajo
---------------------------------------------------------------------------------------------------------
--- Video Yang Dilengkapi Dengan Bahasa Isyarat ---
Panduan Berperkara Melalui E Court di Pengadilan Negeri Pasarwajo yang dilengkapi dengan Penerjemah Bahasa Isyarat
---------------------------------------------------------------------------------------------------------
--- Audio Book Layanan Kepaniteraan Hukum ---
Buku digital mengenai layanan di Kepaniteraan Hukum yang dilengkapi dengan suara untuk memudahkan dalam mendapatkan informasi di Kepaniteraan Hukum
---------------------------------------------------------------------------------------------------------
--- JDIH PN Pasarwajo ---
Website JDIH (Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum) merupakan wadah pendayagunaan bersama atas dokumen hukum secara tertib, terpadu, dan berkesinambungan, serta merupakan sarana pemberian pelayanan informasi hukum secara lengkap, akurat, mudah, dan tepat
---------------------------------------------------------------------------------------------------------
--- E-Berpadu PN Pasarwajo ---
Website untuk membantu percepatan layanan
List MoU E-Berpadu PN Pasarwajo
---------------------------------------------------------------------------------------------------------